kali ini yang kita bahas adalah cara membuat title pada judul
postingan kita di blogger. di mana link post tersebut terdapat title
nya. yang di maksud dengan title di sini adalah ketika sebuah link apa
bila kita sorot dengan mouse komputer akan tampil / keluar sebuah
tulisan kecil. agar lebih mudah di mengerti coba anda geser mouse
komputer anda pada judul post ini. di sana akan terdapat tulisan kecil
yang tampil. mungkin anda berminat untuk menambahkannya,
berikut ini caranya.
Semoga artikel di atas bermanfaat buat sobat semua dan salam sukses...
Sumber : klik
berikut ini caranya.
- Login ke blogger
- Klik Rancangan > Edit HTML
- Kemudian centang kotak kecil yang bertuliskan Expand Template Widget
- Kemudian cari kode <a expr:href='data:post.link'><data:post.title/></a>
- Kalau sudah ketemu hapus kode tersebut, kemudian ganti dengan kode di bawah ini <a expr:href='data:post.link' expr:title='data:post.title'><data:post.title/></a>
- Lalu cari kembali kode seperti <a expr:href='data:post.url'><data:post.title/></a>
- Hapus kode tersebut lalu ganti dengan kode ini <a expr:href='data:post.url' expr:title='data:post.title'><data:post.title/></a>
- Kemudian klik tombol simpan tamplate.
- Selesai, sekarang silahkan lihat hasilnya.
Semoga artikel di atas bermanfaat buat sobat semua dan salam sukses...
EmoticonEmoticon